Our amazing new site will launch in

Friday, October 12, 2012

Membuat Program Penjumlahan 2 Bilangan Dengan Bahasa C

Waah postingan kedua saya dengan blog baru, oke sekarang saya ingin berbagi ilmu tentang membuat program sederhana dengan menggunakan bahasa C. Pertama-tama kita harus memiliki program Dev C++ dulu ya, klo blom ada bisa tanya om google, tanya aja dimana downloadnya hehehehe. Langsung aja ya, langkah pertama yang penting buka dulu dev C++ nya, kalo udah yaudah tinggal klik File-New-Source file. Klo udah jangan lupa pilih new project dan pilih "Console Application" , terus jangan lupa buat pilih C project. Kalau sudah tinggal klik OK. 

Ikuti source kode dibawah ini:

#include <stdio.h>

int main(){

int a, b, total;

printf("Masukkan 2 angka yang ingin di jumlahkan dengan dipisahkan satu spasi\n");
printf("contoh : 13 23\n");
scanf("%d %d", &a, &b);

total = a + b;

printf("%d\n", total);

getch();

return 0;

}

Bila sudah diketikan, lalu pencet tombol F9 untuk mengompile dan mengrun program. Apabila ingin di pergunakan, gunakan file yang berextensi .EXE. Sekian, selamat mencoba :)

2 comments:

About Me

Powered by Blogger.

Blog Archive

Sample Text

Social Icons

twitterfacebookgoogle pluslinkedinrss feedemail

Followers

Sample Text

Featured Posts

ACRA 2012 COMING SOON!!!

Lomba band, fotografi, desain poster dan video clip. Selain itu ada seminar tentang musik dan malam puncak ada RAN dll.

JUAL CAJON MURAH TAPI BERKUALITAS 600RB SAJA!!!

Cajon karya dari MAX!!, minat hub: 083813694945

Blog Archive

Labels

Categories

Search

Popular Posts

Trending Topic

Pages

Guest Book

Terima Kasih